Scroll untuk baca artikel
BENER MERIAHPemerintah

Hadiri Khataman Tahfidz Al-Quran, Pj. Bupati : Mari luangkan waktu membaca Al-Quran walau sesibuk apapun

60
×

Hadiri Khataman Tahfidz Al-Quran, Pj. Bupati : Mari luangkan waktu membaca Al-Quran walau sesibuk apapun

Sebarkan artikel ini

0:00

Redelong -satupena.co.id: Pj. Bupati Bener Meriah Drs. Haili Yoga, M.Si didampingi Pj. Ketua TP-PKK Bener Meriah Risnawati, S.SIT hadiri Wisuda Khataman Tahfidz Al-Quran Yayasan Bismillah Al-Huffadz Angkatan ke IV Tahun 2024 yang bertempat di Ballroom Hotel Bayu Hill, Takengon. Minggu (07-04-2024)

Acara Wisuda Khataman Tahfidz Al-Quran Yayasan Bismillah Al-Huffadz Angkatan ke IV Tahun 2024 pagi itu mengusung tema “Teguhkan Niat Bersama Al-Quran, Menjadi Generasi Cerdas dan Beriman”. Dengan total peserta berjumlah 152 orang diantaranya 40 orang dewasa dan 112 orang anak-anak, pelaksanaan Tahfidzul Al-Quran yang telah berlangsung selama 20 hari itu diselenggarakan mulai dari tanggal 13 Maret lalu sampai dengan 4 April 2024.

Baca juga Artikel ini :   Pengucapan buah yang di laksanakan di desa batu,"ini kata ketua DPD minut Gedeon Lilah"

Pada kesempatan itu, Pj. Bupati Bener Meriah Drs. Haili Yoga, M.Si dalam sambutannya menyampaikan ucapan selamat atas diwisudanya para Santriwan dan Santriwati, ia berharap dengan pencapaian yang sudah diraih para peserta didik sebagai generasi penerus mampu mempertahankan ilmu yang telah didapat juga bermanfaat.

” Kami ucapkan selamat untuk anak-anakku yang diwisuda ini, saya berharap anak-anakku semua mampu pertahankan ilmu yang sudah didapat dan dipelajari selama ini, mari kita luangkan waktu kita dan mari kita gemar baca Al-Quran, ini petunjuk hidup yang benar,” ujar Haili Yoga.

Baca juga Artikel ini :   Pj Bupat pidie Ir. Wahyudi Adisiswanto, M.Si membuka Acara Konferensi Cabang Ke XIII Nahdlatul Ulama (NU)  TA 2024

Sambungnya, “Mari kita luangkan waktu untuk membaca Kalam Allah (Al-Quran) ini, ini sebagai petunjuk hidup bagi kita (umat muslim), yang nanti akan menuntun kita ke surganya Allah SWT. Sekali lagi luangkan waktu walau sesibuk apapun kita dalam mencari nafkah dan pekerjaan lain,” tambahnya.

Baca juga Artikel ini :   Pj Bupati Bener Meriah berikan Piagam Penghargaan baca Al-Qur’an kepada Mahasiswa KPM UIN Arraniry

Seusai beri sambutan, Pj. Bupati Bener Meriah didampingi Pj. Ketua TP-PKK Bener Meriah tampak menyematkan selempang Hafiz kepada Hafidzah ananda Najwa Fakhira yang berhasil menghafal sebanyak 4 juz Al-Quran selama 20 hari pelaksanaan Tahfidzul Al-Quran tersebut.

Pantauan turut hadir Kadis Syariat Islam Taslim, S.Ag.,M.Sos, Camat Bukit yang diwakili Kasi Pemerintahan Kecamatan Bukit Mirantika, SE, Ketua Yayasan Bismillah Al-Huffadz Ustad Zikri Rizaldi, S.Pd, Wakil Ketua Yayasan Bismilla

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *